Tahukah anda tempat Outbound di Puncak Bogor ?

Outbound Bogor

Outbound Puncak – Mungkin anda sudah cukup mengenal dengan kata outing, gathering, team building, karakter Building, paintball, highropes, flying fox dan lain sebagainya. kegiatan yang cukup populer pada tahun 2000-an kerap di konotasikan (dipersamakan) sebagai kegiatan OutBound.

Outbound lebih banyak diselenggarakan di luar ruang, baik oleh perusahaan penyelengara OutBound Managenent Training (OMT) maupun penyedia fasilitas akomodasi (hotel, tempat camping, dls), hal ini karena metode pendidikan yang dikenalkan oleh Dr. Kurt Hahn sebagai adventure education atau Experiental Learning (EL) telah menjadikan alam sebagai tempat belajar dan materi pembelajaran.

Salah satu tempat OutBound di puncak Bogor adalah Highland Camp Curug Panjang, Kawasan yang dilingkar oleh hutan alam dan sungai ini merupakan tempat camping di Bogor Puncak yang terluas, dengan alam yang merupakan daya dukung untuk beragam kegiatan outdoor activities. 

Jika perusahaan atau lembaga dimana anda bernaung berencana untuk menyelengarakan Gathering, Outing, ataupun camping dengan muatan OutBound di kawasan pariwisata Puncak Bogor, silahkan menghubungi HOTLINE kami. Namun agar lebih mengetahui tentang Outbound terlebih dahulu dapat membaca litetatur Outbound pada artikel dibawah ini.

H O T L I N E

+62 811-1200-996

WHATSAPP

“The experience of helping a fellow man in danger, or even of training in a realistic manner to be ready to give this help, tends to change the balance of power in a youth’s inner life with the result that compassion can become the master motive”

Dr. Kurt Hans

OutBound menurut para ahli 

Outbound PuncakOutbound merupakah istilah dalam bidang kelautan yang berasal dari kata out of boundaries, artinya keluar dari batas. Namun arti menurut istilah Outbound merupakan proses mencari pengalaman melalui alam terbuka. Dalam bentuk pendidikan formal, OutBound dimulai sejak 1821, ditandai dengan didirikannya Round Hill School di Inggris. Tetapi secara sistematik kegiatan ini baru dipopulerkan di Inggris tahun 1941. Lembaga pendidikan outbound dibangun oleh seorang pendidik berkebangsaan Jerman bernama Kurt Hahn bekerjasama dengan Lewrence Holt. Kedua orang ini membangun pendidikan berdasarkan petualangan (adventured based education). Jamaludin Ancok. Outbound Management Training. ;  Jogyakarta : UII Press 2003

Outbound di puncak bogor

1. Outbound sebagai permainan kecerdasan  

Tempat Outbound Bogor – Metode outbound sangat efektif karena memanfaatkan seluruh potensi dalam diri melalui berbagai aktivitas permainan, demikian kegiatan outbound dapat mengembangkan kemampuan kognitif, tetapi juga melibatkan ranah afektif dan konasi (psikomotor). 2006; Ardianus dan Yufiarti dalam As’adi Muhammad 

2. Outbound sebagai pembelajaran perilaku

Tempat Outbound di Puncak – Outbound training adalah bentuk pembelajaran perilaku kepemimpinan dan manajemen di alam terbuka dengan pendekatan yang unik dan sederhana tetapi efektif karena pelatihan ini tidak sarat dengan teori-teori melainkan langsung diterapkan pada elemen-elemen yang mendasar yang bersifat sehari-hari, seperti saling percaya, saling memperhatikan serta sikap proaktif dan komunikatif. Dimensi alam sebagai objek pendidikan bisa menjadi laboratorium sesungguhnya dan tempat bermain yang mengasyikan dengan berbagai metodenya. (wikipedia)  

3. OutBound sebagai metode pendidikan

Tempat Outbound di Bogor – Belakangan ini Outbound lebih populer sebagai salah satu muatan dalam kegiatan-kegiatan gathering dan Outing yang dikemas dalam perjalanan wisata, walaupuan tidak dipungkiri bahwa OutBound sebagai metode pendidikan dikenalkan oleh Dr. Kurt Hahn sebagai adventure education atau Experiental Learning (EL) masih kerap di gunakan oleh praktisi OutBound di Indonesia.  

tim Outbound Puncak
Tim OutBound Bogor

Baca Juga :

H O T L I N E

OutBound di Bogor : Highland Camp Curug Panjang

Tempat Outbound Bogor – Andalah yang memutuskan bahwa OutBound sebagai metode pendidikan atau sebatas muatan dalam kegiatan Camping, Gathering atau Outing perusahaan dimana tempat anda Bernaung. Segera hubungi HOTLINE kami untuk pengalaman outbound di puncak di Highland Camp Curug Panjang

Layanan kami

outbound bogor dan outbound puncak-games simulasi

Outbound

Metode pendidikan yang berpijak pada petualangan dan pengalaman besutan Kurt Hahn di tahun 1941 itu lebih populer dengan sebutan outbound. Outbound berasal dari kata out of boundaries, merupakan bentuk pengalaman langsung terhadap sebuah fenomena kehidupan yang di simulasikan dalam permainan edukatif sebagai katalis pengembangan tim, kepemimpinan dan pengembangan diri. Highland Indonesia Group akan menyajikan untuk anda outbound sebagai katalis pelatihan SDM dan sebagai kegiatan wisata bermuatan learning.

Paket OutBound
tempat gathering di puncak bogor

Gathering

Gathering di maknakan sebagai sebuah kegiatan yang di selenggarakan di suatu tempat dan pada suatu waktu tertentu, didalam ruang atau pun luar ruang oleh perusahaan, komunitas, organisasi atau pun keluarga guna mendapatkan penyegaran dan mempererat tali kekerabatan, namun pernahkan anda gathering ditengah hutan dengan suasana hangatnya alam dan kental dengan kegiatan-kegiatan yang bernuansa petualangan, atau gathering dilakukan di sebuah pegunungan dengan pemandangan tak terbatas, bersama kami gahtering anda akan berbeda !

Paket Gathering
Camping outbound Bogor

Camping

Berbagai kegiatan dapat dilakukan pada saat camping seperti trekking / hiking, susur sungai, jelajah air terjun, mengamati burung ataupun satwa liar lainnya, membuat api unggun kebersamaan atau memancing di sungai lalu memasaknya sendiri, itu memang seru!, namun ada yang tak kalah serunya ketika kegiatan gathering atau outing yang dikemas dengan konsep camping, disisipi kegiatan outbound dan petualangan di hutan pegunungan bawah dalam nuansa kebersamaan dan learning. Dan, katanya “Now I see the secret of making the best person, it is to grow in the open air, and to eat and sleep with the earth”.

Paket Camping
tempat wisata di puncak bogor

Adventure

Sebuah wisata minat khusus bergenre petualangan dihadirkan dalam kawasan Highland camp, hadir dengan cliff jumping dan body rafting dalam aktivitas jelajah air terjun di komplek curug naga. "Ketika anda menelusuri jalanan setapak yang penuh tantangan dalam perjalanan trekking hutan, menyusuri arus sungai dan jeramnya, berenang dalam kesegaran air berwarna hijau tosca ditengah eksotisnya formasi tajuk tegakan, alam akan menjadi untaian symponi yang menakjubkan dimana aktivitas fisik dan olah emosi anda akan berpadu peran dengan instrumen hutan pegunungan bawah".

Paket Adventure

Home » Blog » Tahukah anda tempat Outbound di Puncak Bogor ?