Pustaka Indonesia dan Pustaka Perwilayahan Sebagai Perwujudan Pariwisata 4.0 Sebuah pertanyaan yang menggelitik “apakah Pariwisata 4.0 yang dianggap sebagai perwujudan dari efek gangguan (disrupting) Revolusi Industri 4.0 di sektor pariwisata yang dicanangkan oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia dapat melindungi ekonomi kerakyatan, lokalitas dan pariwisata yang ramah?. Sementara itu, saat inipun yang menguasai […]
Tag Archives: Pariwisata Indonesia
Pustaka Puncak merupakan role model Pariwisata 4.0 berasaskan Ekonomi Kerakyatan Pariwisata Go Digital merupakan bentuk transformasi menuju tourism 4.0 dan telah menjadi salah satu program strategis Kementerian Pariwisata dalam upaya memenangkan pasar di era industri 4.0. Dan, beberapa negara telah menyiapkan pengembangan tourism 4.0 dengan membangun ekosistem digital. Pengembangan Pariwisata 4.0 adalah sebuah keniscayaan. wisatawan […]
Pustaka Indonesia dalam Gerbang Digital Pariwisata berbasis lokalitas Aktivitas wisata mensyaratkan adanya obyek daya tarik wisata (ODTW) / atraksi wisata, penggiat pariwisata dan wisatawan yang berada dalam aktivitas pariwisata disebuah destinasi pariwisata. Dan, hal ini tidak akan berwujud ketika informasi atas produk dan destinasi / ODTW / atraksi wisata tidak tersampaikan kepada masyarakat luas (publik) […]